Kartu Tanda Anggota Asosiasi Konstruksi
Apa Itu Kartu Tanda Anggota? KTA atau Kartu Tanda Anggota adalah identitas resmi yang diberikan kepada anggota suatu organisasi atau asosiasi sebagai bukti keanggotaannya. Dalam konteks industri konstruksi di Indonesia, KTA biasanya diberikan oleh asosiasi atau organisasi profesi seperti asosiasi kontraktor Indonesia (aki) kepada perusahaan atau individu yang telah memenuhi syarat dan terdaftar sebagai anggota. […]